LPTIK Unversitas Bengkulu

Proses Assesmen Lapangan LPTIK Sebagai CBT Center Uji Kompetensi Nasional

Proses Assesmen Lapangan LPTIK sebagai CBT Center Uji Kompetensi Nasional. Hadir sebagai Verifikator dan Validator Wakil Ketua dan Tim LPUK Nakes Bapak I Made Kariasa dan Bapak Ferry P. Pakpahan. Turut hadir juga Ketua, Sekretaris dan seluruh Staf LPTIK serta Ketua Prodi Keperawatan dan Ketua Prodi Kebidanan dan tim sebagai pengguna.

CAT Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) Calon Aparatur Sipil Negara Tahun Anggaran 2023

Pelaksanaan Computer Assisted Test (CAT) untuk Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Tahun Anggaran 2023 berlangsung dengan sukses di Lembaga Pengembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (LPTIK) Universitas Bengkulu. Kegiatan ini diadakan dengan tujuan untuk menjaring kandidat-kandidat terbaik yang akan mengisi posisi strategis dalam pemerintahan. Sejak pagi, para peserta sudah mulai berdatangan dengan […]

Rapat Evaluasi Capaian Kinerja LPTIK Triwulan IV Tahun 2023

Pemaparan capaian kinerja dan target pencapaian, laporan kerja masing-masing tim pusat selingkung LPTIK yaitu Pusat SIM, Pusat Jaringan, Pusat Inovasi, Pusat Pusdiklat dan Pusat Pusdatin. Dihadiri oleh Ketua dan Sekretaris LPTIK serta seluruh personil tim LPTIK. Acara beelangsung di ruang ICT LPTIK.